Monday 1 December 2014

Ayo, Kenali Jenis Mesin Roti yang Dijual Maksindo!


Ayo, Kenali Jenis Mesin Roti yang Dijual Maksindo!

Sahabat – sahabat Maksindo, terima kasih atas kesetiaan anda selama ini dalam mempercayai produk kami, khususnya mesin – mesin pengolah roti. Berkat pemesanan rekan – rekan semua, Maksindo berhasil mencapai ratusan transaksi pembelian dari pengusaha roti dan kue seluruh Indonesia. Untuk itu, bagi sahabat – sahabat sekalian yang berminat membeli lagu mesin roti kami atau pengunjung baru Maksindo yang hendak membeli, kami mencoba membuat artikel ini untuk mengulas berbagai jenis mesin roti yang dijual Maksindo.

Maksindo memiliki berbagai jenis mesin roti yang sebagian besar terbuat dari bahan stainless steel sehingga mesin – mesin ini memiliki kelebihan dari segi body yang kuat, kokoh, tangguh, serta tahan lama. Maksindo juga memiliki berbagai variasi mesin – mesin pengolah roti berdasarkan kapasitas produksinya. Ada mesin pengolah roti untuk penggunaan rumah tangga, untuk target usaha kecil menengah, hingga untuk penggunaan perusahaan partai besar. 


Maksindo juga mempunyai berbagai jenis mesin roti berdasarkan fungsinya, misalnya saja, produk mesin mixer. Mesin mixer yang dijual Maksindo ada yang didesain untuk mencampur adonan yang pekat dan lengket, yakni mesin mixer spiral. Ada pula mesin mixer planetary yang memiliki kelebihan hemat tenaga listrik. Tidak hanya mesin mixer saja, mesin oven pun demikian. Ada mesin oven dengan belasan loyang yang bisa memanggang langsung dalam ratusan kue dalam satu kali proses. Ada pula mesin – mesin oven kecil yang hanya bisa membuat beberapa puluh kue dalam satu kali proses. Semua itu tergantung kebutuhan anda.

Umumnya mesin pengolah roti yang dijual Maksindo adalah mesin mixer, mesin pencetak roti, dan mesin oven. Di samping itu, Maksindo juga menjual mesin – mesin lain yang memiliki fungsi unik. Maksindo menjual mesin pembelah roti tawar, mesin pembuat waffle, dan mesin pembuat takoyaki. Mesin – mesin ini dilengkapi dengan jaminan garansi selama satu tahun, jadi anda tidak perlu khawatir. Maksindo sendiri memiliki sembilan show room yang bisa anda kunjungi langsung untuk pembelian. Ayo, langsung datang ke show room Maksindo karen anda bisa memilih berbagai jenis mesin roti Maksindo yang berkualitas!

Sunday 2 November 2014

Dimana Toko Mesin Mie Di Jakarta ?


Siapa yang tidak suka dengan mie? Mie adalah sahabat yang paling mudah diperoleh saat lapar. Tidak heran banyak orang yang mulai merintis usaha pengolahan mie. Terutama di ibu kota Jakarta. Dimana mobilitas kerja terus meningkat, otomatis urusan perut juga menjadi meningkat. Keinginan  untuk memulai usaha pengolahan mie ini terkadang terbentur dengna kendala bingung mencari mesin mie di Jakarta yang baik kualitasnya. 

Padahal tidak usah terlalu khawatir. Jakarta memiliki satu toko mesin mie terbaik , yaitu toko mesin Maksindo. Bukan hanya satu, tetapi Maksindo bahkan memiliki dua show room untuk wilayah Jakarta. Satu toko mesin mie di Jakarta Timur. Dan satu lagi terletak di Jakarta Selatan. Kedua toko ini hadir di Jakarta dengan harapan dapat lebih banyak membantu pengusaha yang ingin berkembang di dunia bisnis olahan.
Alamat toko mesin mie di Jakarta Timur adalah di Commercial Estate BIZ PARK Ciputra A2 no.16, Pulogadung, Jakarta Timur atau Jalan Bekasi Raya No. 21, Pulogadung, Jakarta Timur. Lokasinya yang sangat strategis memudahkan para pelanggan untuk dapat menemukan toko ini. Toko Mesin Maksindo ini sudah berkecimpung sebagai suplier mesin operasional, termasuk mesin mie, sejak tahun 2004. Dan tetap bertahan sampai sekarang, membuktikan bahwa Maksindo merupakan toko mesin yang layak dipercaya dan diandalkan. Kehadiran toko mesin Maksindo di Jakarta tidak hanya memudahkan para pengusaha mencari mesin operasional. Tetapi juga turut membantu mengembangkan bisnis mereka. Baik itu yang baru mulai merintis maupun yang sudah berjalan sejak lama.
Sementara itu untuk show room Maksindo di Jakarta Selatan alamatnya adalah di Jalan Lenteng Agung Timur 30 B, Jakarta Selatan. Sama seperti shw room di Jakarta Timur, lokasi toko mesin Maksindo di Jakarta Selatan juga tidak sulit ditemukan. Dengan adanya dua toko mesin Maksindo di Jakarta, diharapkan banyak yang akan mulai terus berwirausaha. Apalagi untuk usaha pengolahan mie. Dan lagi Maksindo memberikan bonus tambahan berupa buku resep mengolah mie untuk pembelian mesin mie di Jakarta.

Pusat Jakarta (Jakarta Timur)
  • PT. Toko Mesin Maksindo
  • Showroom : Commercial Estate BIZ PARK Ciputra A2 No. 16, Pulogadung, Jakarta Timur (Jl. Bekasi Raya km 21, Pulogadung Jakarta Timur)
  • Via Telp. 021-468 35 774, 021-468 35 767, 021-468 361 37, 021-4606341, HP/SMS 08123386165, 081233144166, 081233777636, 0813 111 55 633, 0812 19000 713, 0812 19000 714
  • fax. 021-468 361 57
  • Kontak Via Email : KLIK DISINI
  • Jam buka : 08.00 – 17.00 WIB (senin – Jum’at)
  • PT. Toko Mesin Maksindo
  • Showroom : Jl. Lenteng Agung Timur 30 B, Jakarta Selatan
  • Telp. 021-78840321, 021-7822475, 0812 222 18616, 082 111 443 284, 081 2222 18615
  • Fax : 021-78835 708
  • Jam buka : 08.00 – 17.00 WIB (senin – Jum’at). Sabtu : 08.00-16.00 WIB



Tuesday 21 October 2014

Mesin Pres Penutup Gelas Plastik Dari Maksindo


Mendirikan usaha pengolahan minuman mungkin buka ide yang buruk. Bisa jadi itu adalah lde usaha terbaik yang pernah Anda pikirkan dan realisasikan. Terutama jika Anda bisa menyajikan produk yang cantik dalam kemasan yang praktis. Untuk membuat hasil akhir yang maksimal dalam industri pengolahan minuman ini yang diperlukan adalah sebuah mesin pres penutup gelas plastik berkualitas.

Jika Anda membutuhkan sebuah mesin pres penutup gelas plastik, maka anda perlu mendatangi toko mesin Maksindo. Toko mesin Maksindo adalah toko mesin yang sudah berpengalaman selam kurang lebih sepiluh tahun. Dan selama sepuluh tahun itu, Maksindo sudah berkembang dengan mendirikan sepuluh cabang show room di sembiln kota berbeda. Dan di setiap kota, Maksindo selalu memberikan pelayanan yang terbaik bagi para pelanggannya, termasuk jika para pelanggan sedang mencari mesin pengemas gelas plastik yang baik kualitasnya.
Di toko mesin Maksindo, mesin pengemas gelas plastik  tersedia dalam beragam model dan metode penggunaan. Ada yang dioperasikan dengan manual, ada juga yang semi otomatis, bahkan ada pula mesin pengemas gelas plastik full otomatis. Semuanya mempengaruhi harga yang dibanderol di toko Maksindo untuk mesin pengemas gelas plastik ini. Mesin pengemas gelas plastik yang dijual di Maksindo memiliki merek Maksipack. Merupakan mesin pres penutup gelas plastik yang paling berkualitas dan paling bisa diandalkan oleh para pengusaha. 

Thursday 16 October 2014

Maksindo Jual Mesin Sosis Elektrik Dan Manual


Maksindo Jual Mesin Sosis Elektrik Dan Manual
Berbisnis menjadi pilihan banyak orang saat ini untung menghasilkan pendapatan tambahan. Bisnis yang sedang menjamur saat ini adalah bisnis kuliner seperti cafe atau resto. Konsesp yang ditawarkan juga beragam, dari konsep lokal sampai aneh dan unik sekalipun. Menu pilihan yang biasa diangkat pada cafe dan resto ini adalah western, atau khas kebarat-baratan seperti pizza, pasta, burger, atau sosis karena masakan barat lebih mudah dan cepat dibuat, khusus sosis biasanya penusaha memanaatkan sosis instan yang dijual di pasaran. Sekarang anda tidak perlu membeli sosis jadi untuk cafe atau resto anda, karena Maksino jual mesin sosis. Dengan membuat sosis sendiri, anda dapat membuat inovasi lain, dan sosis juga lebih sehat dan higienis.



Maksindo jual mesin sosis manual dan mesin sosis elektrik. Perbedaan kedua mesin ini hanya terletak di penggeraknya saja, manual menggunakan tenaga manusia, elektrik menggunakan tenaga listrik. Kedua mesin sosis ini menggunakan sistem hidrolik dalam mengolah sosis, keduanya juga memiliki pengatur kecepatan, lambat atau cepat, yang dapat disesuaikan. Ukuran sosis yang akan dibuat juga dapat disesuaikan, mulai 10 mm sampai 40 mm. Kapasitas pembuatan sosis per proses juga bermacam-macam. Anda dapat menyesuaikan kapasitas dan harga sesuai kebutuhan anda.
Kedua mesin sosis Maksindo ini trebuat dari stainless steel yang berkualitas, kokoh, dan tahan lama. Maksindo hanya jual mesin sosis baru, tidak adayang bekas. Maksindo memberi garansi uang kembali 100% jika mesin yang mereka jual bekas atau tidak dapat digunakan sesuai fungsinya. Setiap unit mesin yang dijual, Maksindo memberikan garansi tahunan. Termasuk mesin sosis ini. Mesin sosis Maksindo dapat menjadi investasi bisnis yang menguntungkan bagi anda.
Harga mesin sosis Maksindo ini juga beragam, tergantung kapasitas mesin tersebut. Anda dapat menyesuaikan dengan budget yang anda miliki. Mesin-mesin Maksindo telah dipercaya oleh ribuan pengusaha dalam dan luar negeri, dan telah menjadi partner bisnis pengusaha sukses Indonesia sejak lama. Maksindo jual mesin sosis yang tidak hanya murah namun berkualitas.
Sumber :

Wednesday 15 October 2014

Mixer Roti Paling Bagus Memang Maksindo yang Punya

Apakah anda seorang Baker atau Chef Dessert atau pengusaha roti? Jika anda memiliki profesi tersebut tentu saja anda membutuhkan bahan dan fasilitas yang mendukung serta berkualitas prima. Salah satunya adalah mixer. Sebagai ahli, sudah tentu kualitas dan integritas adalah prioritas. Oleh karena itu, anda tentu memerlukan mixer roti paling bagus dalam mengkreasikan karya – karya kuliner andalan anda.

Seperti yang sudah diulas tadi, seorang ahli membutuhkan alat profesional, termasuk mixer. Maka, mixer yang dipilih haruslah mixer roti paling bagus sehingga Maksindo adalah pilihan tepat bagi anda. Maksindo menjual berbagai mixer berkualitas tinggi dengan body dan tabung mixer  berbahan dasar stainless steel sehingga jelas awet, kuat, dan tahan lama. Kemampuan berproduksinya pun tidak kalah menarik, mulai dari 15 kilogram hingga 25 kilogram dalam satu kali proses. Terdapat juga mixer dalam jenis lain untuk kapasitas produksi yang lebih rendah, yakni mesin mixer planetary dan mesin mixer spiral. Menakjubkan, bukan?
Tidak hanya itu, mixer yang dijual Maksindo jelas teruji dan berkualitas, terbukti dari keyakinan Maksindo memberi pelayanan jaminan garansi selama satu tahun. Selain itu, mixer roti yang dipasarkan Maksindo lebih hemat lisrtik, khususnya untuk jenis mixer planetary. Mesin mixer roti ini pun dikemas rapi dan menarik. Bukan hanya itu, Maksindo bahkan menyanggupi pengiriman ke seluruh Indonesia, dari Sabang sampai Merauke. Benar – benar hebat, kan? Jelas, itu semua alasan kenapa mixer kepunyaan Maksindo pantas menjadi mixer roti paling bagus, selain kualitas terjamin, pelayanannya juga sangat baik. 

http://www.mesinmixer.com/
Tidak perlu ragu untuk memilih berbelanja mixer di Maksindo. Selain mempunyai layanan customer service yang komunikatif, Maksindo juga mempunyai sembilan show room di delapan kota besar di Indonesia, yakni Jakarta, Surabaya, Semarang, Bandung, Tangerang, Bogor, Malang, dan Blitar. Bagi anda yang berminat membeli, silakan mengunjungi show room terdekat. Dengan segala kelebihan yang dimiliki mixer roti yang dipasarkan Maksindo, sungguh disayangkan bila anda melewatkan kesempatan ini. Ayo, tunggu apa lagi? Pesan segera dan dapatkan kualitas prima dari mixer roti paling bagus yang dijual Maksindo.

Wednesday 8 October 2014

Cara Praktis Penggilingan Daging Sapi Otomatis


Bakso merupakan salah satu makanan favorit masyarakat Indonesia dari berbagai kalangan, mulai dari anak-anak, remaja, dewasa hingga orang tua menyukai panganan yang satu ini. Anda dapat menemukan panganan ini dengan mudah karena penjual bakso ada di mana-mana, dari pedangang bakso gerobak sampai restoran. Untuk membuat bakso, pengusaha bakso pasti membutuhkan alat penggiling daging. Cara penggilingan daging sapi yang dipakai pada jaman dulu yakni dengan cara manual. Tetapi jika sampai sekarang pedagang bakso masih menggunakan cara manual, hasilnya tidak akan maksimal. Terlebih lagi penggilingan cara manual membutuhkan banyak waktu dan tenaga. Jadi bagaimana solusinya?

Solusi terbaik bagi setiap pengusaha bakso adalah menggunakan cara penggilingan daging sapi modern. Penggilingan cara modern yang dimaksud adalah dengan menggunakan mesin otomatis. Karena teknologi yang semakin canggih, penggilingan daging pun kini menggunakan mesin otomatis agar lebih praktis. Maksindo, produsen mesin dan alat bisnis, menciptakan mesin penggiling daging otomatis yang anda butuhkan.
Ada banyak macam mesin penggiling daging yang diciptakan oleh Maksindo. Maksindo menyediakan mesin penggiling dengan berbagai ukuran yang bisa anda sesuaikan dengan budget dan ukuran mesin. Mesin berukuran standar mampu menampung daging dengan kapasitat 80 Kg/jam. Jika anda menginginkan ukuran paling jumbo, Maksindo menyediakan mesin berkapasitas 320 Kg/jam. Menggunakan cara penggilingan daging sapi modern dengan mesin otomatis Maksindo adalah solusi terbaik.